150cc Berapa Gelas, Ini Takarannya

Takaran 150 cc berapa gelas belimbing? berikut penjelasannya! Cara ini merupaka cara alternatif bagi yang tidak memiliki gelas ukur.

 150 cc berapa gelas? simak pada artikel dibawah!

150 cc berapa gelas

Artikel ini terinspirasi dari ingatan saya tentang masalah yang pernah dialami, yaitu tidak mengetahui cara mengukur satuan cc (cubic centimeter).

Akibat kebodohan saya tersebut kemudian saya berselancar di internet untuk mencari tahu apa itu cc dan apa bedanya dengan ml (mili liter).

Alangkah terkejutnya saya ternyata nilai cc dan ml itu ternyata sama.

Ingat ya, nilai cc = ml

Jadi, jika anda mencari 150 cc itu berapa gelas itu sama dengan pertanyaan 150 ml berapa gelas.

Menurut hemat saya, banyak diluaran sana yang masih bingung tentang hal tersebut. Terutama kalangan ibu-ibu.

Ketika mereka mendapatkan sebuah resep yang didalamnya mengharuskan memasukan bahan dalam satuan cc pasti akan pusing sendiri.

Atas dasar demikianlah saya tuliskan artikel ini sebagai pengingat bagi diri sendiri dan umumnya agar dapat membantu orang yang membutuhkan.

Lantas 150cc itu berapa gelas? berikut jawabannya.

150 cc Berapa Gelas?

Sebetulnya saya telah membuat penjelasan mengenai 150 ml berapa gelas, jadi silahkan kunjungi halaman tersebut.

Namun bagi yang tidak mau ribet, saya akan menjelaskannya kembali pada artikel ini.

Perlu diketahui, 150 cc air itu tidak dapat memenuhi gelas belimbing. Jadi, ruang yang tersedia pada gelas belimbing lebih besar daripada jumlah air tersebut.

Silahkan anda simak pada gambar tersebut agar lebih jelas.

150 cc berapa gelas
Takaran 150cc air pada gelas belimbing. (Source: Youtube/Elli Yeyin)

Bisa dilihat pada ilustrasi diatas jika memang benar air 150cc itu tidak bisa mengisi penuh gelas belimbing.

Silahkan samakan saja isi pada gelas anda dengan yang ada pada gambar diatas.

Bagi yang ingin melihat videonya secara utuh, silahkan lihat video berikut.

Nah, selamat! kini anda telah mengetahui berapa takaran 150cc dalam gelas belimbing. Ya, walaupun memang tingkat miss-nya sangat besar karena hanya menggunakan feeling namun tetap bisa digunakan ketika darurat.

Saran saya, gunakan gelas ukur agar hasil lebih akurat!

150cc Berapa ml

Untuk mengingatkan kembali, jika nilai cc itu sama dengan nilai ml ya.. jadi jangan sampai kebingungan lagi ketika dikemudian hari menemukan ukuran dengan satuan cc.

Jadi, 150cc itu sama dengan 150ml.

Itulah uraian singkat mengenai takaran 150 cc dengan gelas belimbing kecil. Jika ini bermanfaat, silahkan share agar orang lain juag merasakan manfaatnya.